Pada hari Selasa, 21 Januari 2025, kami diberi kesempatan untuk berlatih untuk penampilan UPRAK Umum kami. Latihan kali ini di laksanakan di bangsal. Di bangsal, kami dapat berlatih secara real time karena ini adalah tempat dimana kami akan melakukan pentas kami. Dalam latihan ini, kami sudah memulai berlatih menggunakan costume. Hal tersebut membuat latihan hari ini lebih menyenangkan. Secara pribadi, pada hari ini saya berlatih sebagai salah satu penari dan juga sebagai actor di salah satu scene. Saya merasa senang sekali karena progress sudah dapat terlihat dalam latihan kali ini.

Related Posts
Philipus Brandon Sitolang XII MIPA 1/31
Esai B. IndoDownload
Pada hari ini kelas saya berkesempatan untuk latihan lagi di...